Jum’at Barokah: Pesan Kasat Samapta Polrestabes Medan Saat Salurkan Bansos Ke Panti Asuhan Mamiyai

“Jadilah Polisi yang beriman dan berakhlak, insya Allah Bapak – bapak dan Ibu – ibu Polwan akan mendapatkan ketenangan dalam bertugas dan dalam berumah tangga”. pungkas Ustadz Ilham Khalid, MA.

Usai dari kegiatan Tausyiah yang dibawakan oleh Ustadz Ilham Khalid.MA, dilanjutkan dengan sholat ashar berjamaah di Mushola Aminullah Sat Samapta Polrestabes Medan Jalan Putri Hijau Medan

(RW)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *