Polda Kepri Gelar Upacara Penuh Khidmad Pada Peringatan HUT RI Ke-77

Kegiatan di awali dengan pengibaran Bendera Merah Putih di lanjutkan dengan mengheningkan cipta untuk mengenang jasa para Pahlawan yang telah berjuang dalam Kemerdekaan Republik Indonesia, pembacaan teks Pancasila, Pembukaan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945, Pembacaan teks Proklamasi dan di akhiri dengan pembacaan doa.

Selain upacara di Polda Kepri, upacara peringatan HUT RI ke-77 juga berlangsung di Gedung Daerah Provinsi Kepulauan Riau Tanjung pinang, serta Polres/Ta jajaran Polda Kepri.

Humas Polda Kepri

(Tim)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *