Paripurna Dalam Rangka Mendengarkan Laporan Banggar DPRD Lubuklinggau

SIKATNEWS.NET | Rapat paripurna DPRD Lubuklinggau dalam rangka mendengarkan laporan badan anggaran DPRD Lubuklinggau tentang hasil pembahasan raperda tentang pertanggung jawaban pelaksanaan APBD Kota Lubuklinggau tahun 2021, Senin (11/7/2022).

Dalam sambutannya, H SN Prana Putra Sohe yang akrab disapa Nanan ini menyampaikan terimakasih kepada seluruh jajaran DPRD Kota Lubuklinggau yang telah menyelesaikan pembahasan Raperda tersebut.

“Mekaniasme pembahasan telah dilaksanakan bersama-zama dan sesuai prosedur serta dilaksanakan sesuai jadwal yang telah ditentukan, dan hal ini akan segera disampaikan kepada gubernur untuk dilakukan evaluasi,” kata Nanan.Laporan badan anggaran (Banggar) DPRD Lubuklinggau sendiri disampaikan langsung oleh anggota DPRD, Rosmala Dewi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *