Aksi Peduli Guru Honor dari DP MUI Kecamatan Lahewa Timur dalam Program SGI

Nias Utara, sikatnews.net – DP MUI Lahewa Timur Nias Utara mengadakan aksi peduli Guru Honorer di enam titik sekolah dalan program Sahabat Guru Indonesia ( SGI ).

Enam titik Sekolah dan hanya 10 (Sepuluh) Orang Guru Honorer, yakni :

1 Orang Guru di SMK N 2 Afulu,
1 Orang mengajar Guru di SDN 281115 Turezoliho,
1 Orang mengajar di SDN 075087 Muzoi,
2 Orang mengajar di SMA N 1 Lotu, 3 Orang mengajar di SDN 071040 Sifahandro dan
2 Orang mengajar di MDTA Muhammadiyah Sifahandro.

“Kami di SDN 281115 Turezoliho, saya sangat Senang menerima bantuan ini dan saya mengucapkan terima kasih sebesar – besarnya, Apalagi saat ini saya sedang hamil besar, sehingga bantuan ini bisa meringankan sedikit beban yang ada. Semoga Para Pengurus DP MUI Kecamatan Lahewa Timur yang di Komandoi Oleh Ustadz Muhamad Irfan, semoga di berikan balasan yang terbaik dan tetap senantiasa ada program – program sosial yang bisa membantu masyarakat, tutur Ibu Wizran Zega.”

Bapak Samran Lase juga mengatakan bahwa sudah 3 tahun dia mengalami sakit Gula kering dan saat ini saya mengajar di SMK N 2 Afulu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *